Diterbitkan : Rabu, 21 Apr 2021
Raden Ajeng Kartini lahir tepat hari ini 21 April 142 tahun yang lalu. Kartini dikenal sebagai pelopor kebangkitan perempuan Pribumi-Nusantara. Berkat Kartini kesempatan perempuan untuk menuntut ilmu dan belajar terpenuhi...