Diterbitkan : Kamis, 24 Jun 2021
SMKN 1 Tuntang mendapatkan undangan menarik dari BPMPK untuk ikut Program Sekolah Inovatif Digital. Apa itu SID? Sekolah Inovatif Digital (SID) merupakan salah satu program BPMPK untuk melakukan bimbingan teknis penerapan...